Text
Pengembangan Media Papan Flanel Berbentuk Explosion Box Untuk Meningkatkan Kemampuan Berhitung Pada Anak Kelompok B
Penelitian ini menghasilkan media papan flanel berbentuk explosion box untuk meningkatkan kemampuan berhitung pada anak kelompok B. berdasarkan uji kelayakan yang telah di validasi oleh ahli materi, ahli media dan praktisi membuktikan bahwa media ini berada pada kategori sangat layak" untuk digunakan pada pembelajaran berhitung"
Tidak tersedia versi lain