Hasil pembelajaran menulis teks biografi bisa efektif dengan menggunakan model pembelajaran induktif
Dengan metode proyek terdapat peningkatan kemampuan berpikir logis anak
Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode pembelajaran menulis biografi menggunakan metode example non example mengalami peningkatan yang cukup signifikan
Pembelajaran dengan menggunakan sondah modifikasi lebih baik daripada pembelajaran yang menggunakan metode biasa
Hasil penelitian menunjukkan bahwa tipe pola asuh authoritative membantu meningkatkan kemandirian anak
Skenario dan implementasi dalam kegiatan pembelajaran daring
Program pendampingan orang tua dimasa pandemi covid 19 dalam meningkatkan minat belajar daring anak kesetaraan paket A setara SD di PKBM Suryani Kabupaten Bandung
Penelitian ini membahas tentang Program Pendampingan Orangtua di Masa Pandemi Covid-19 dalam meningkatkan minat belajar daring anak kesetaraan paket A di PKBM Suryani tahun pelajaran 2019/2020. Oleh karena itu dalam memanfaatkan teknologi maka dilaksanakan kegiatan pembelajaran jarak jauh. Dan merupakan salah satu solusi yang dibutuhkan oleh tenaga pendidik dan mahasiswa di masa pan…