Tesis
Meningkatkan kemampuan pemahaman dan komunikasi matematika serta kemandirian belajar siswa SD dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah
Penelitian ini merupakan kuasi eksperimen yang dilakukan di kelas V SD Negeri Cikapundung 2 Bandung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : perbedaan peningkatan kemampuan pemahaman matematis antara siswa yang pembelajarannya melalui model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dan siswa yang belajar secara konvensional, kemandirian, implementasi dan asosiasi antara keduanya. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh hasil penelitian bahwa : kemampuan komunikasi matematik siswa yang pembelajarannya PBL lebih baik daripada pembelajaran biasa, tidak terdapat perbedaan kemandirian siswa, implementasi pembelajarannya lebih baik serta tidak terdapat asosiasi antara kemampuan pemahaman dan komunikasi, kemampuan pemahaman dan kemandirian belajar siswa, kemampuan komunikasi dan kemandirian belajar siswa.Â
Tidak tersedia versi lain