Text
Pengaruh Harga Dan Lokasi Terhadap Minat Beli Skincare Ms. Glow Beaty Store Cabang Pandeglang Banten
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengkaji bagaimana
Pengaruh Harga dan Lokasi Terhadap Minat Beli Skincare MS Glow baik secara
stimultan maupun secara persial. Metode yang digunakan dalam penelitian ini
adalah deskritif dan asosiatif sampel yang digunakan adalah non probability
sampling dengan menggunakan teknik accidental samping. Teknik analisis yang
digunakan dalam penelitian ini meliputi Uji Validitas, Uji Realibilatas, Uji
Koefisien Determinasi, Analisis Deskritif, Analisis Koefisien Korelasi, Analisis
Regresi Linear Berganda, Uji T dab Uji F.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Uji F menghasilkan f hitung 0,000 < 0,05
atau f hitung 9.002 > f tabel 3,10 maka terdapat pengaruh variabel harga dan lokasi
terhadap minat beli skincare ms glow beauty srore cabang pandeglang.
Tidak tersedia versi lain