Text
Perbandingan Efektivitas Kulit Pisang Kepok (Musa acuminata x balbisiana ABB Group) Dan Kulit Pisang Nangka (Musa ABB Group) Sebagai Bioadsorben Logam Cu Dan Pb
Kulit pisang merupakan limbah dari buah pisang yang cukup banyak jumlahnya. Limbah kulit pisang berpotensi digunakan sebagai bioadsorben alternatif untuk mengadsorpsi limbah logam berat yang banyak mencemari lingkungan yaitu logam berat Pb dan Cukarena mengandung komponen kimia seperti selulosa. Bioadsorben mempunyai kemampuan mengikat logam berat dari dalam larutan melalui langkah-langkah metabolisme atau kimia fisika. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan efektivitas bioadsorben dari kulit pisang kepok dan kulit pisang nangka melalui penentuan pH optimum, waktu kontak optimum, dan massa adsorben optimummenggunakan alat Spektrofotometri Serapan Atom.
Tidak tersedia versi lain