Penelitian ini bertujuan untuk : 1) Mengetahui bagaimana implementasi program keluarga harapan di Desa Karangjaladri 2) Mengetahui hambatan-hambatan yang terjadi 3) Mengetahui bagaimana upaya-upaya yang dilakukan untuk mengtasi hambatan-hambatan
Hasil observasi yaitu: Masih belum tepat sasaran untuk penerima bantuan pangan non tunai (BPNT), pendistribusian barang yang tidak sesuai dengan jumlah yang harus diterima oleh keluarga penerima manfaat, masih terjadinya keterlambatan dan kuranya sarana dan prasarana bagi program BPNT