Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan maka dapat disimpulkan media pembelajaran yang dikembangkan dalam penelitian ini berupa gambar geometri melalui puzzle dengan memperhatikan aspek materi (Pembelajaran dan materi). dan aspek media (tampilan dan penggunaan) sehingga layak dipergunakan dalam problem solving materi disesuaika dengan karakteristik anak, mudah digunaan dalam pembelajaran da…
Penelitian ini menghasilkan sebuah produk berupa media geometri sebagai media pembelajaran yang dapat meningkatkan berpikir logis anak kelompok B di TK An-Nur Cikande
Untuk meningkatkan kemampuan kognitif melalui bentuk geometri dengan menggunakan media balok pada kelompok B di TKQ Al-Ikhlas Cirejag