Hasil Penelitian, hasil mwnulis siswa dalam pembelajaran menulis teks eksplanasi menggunakan media video interaktif mendapatkan nilai yang baik dengan nilai rata-rata 81 pada uji coba terbatas dan 83 pada ujikm coba luas.
87% anak dapat mengikuti pembelajaran daring melalui media video untuk pembiasaan CTPS di Kb pondok Ilmu
Berdasarkan hasil penelitian, media video dikatakan efektif digunakan dalam pembelajaran berdasarkan hasil nilai tes menulis teks fabel dari uji terbatas ke uji luas
Validasi prodok memperoleh nilai rata-rata 93% dengan kriteria sangat valid". Respon terhadap penggunaan produk memperoleh nilai rata-rata 88% dengan kriteria "positif""