Proses pengembangan media pembelajaran powtoon menunjukan hasil kategori sangat baik, kelayakan produk memperoleh kategori sangat valid, respons siswa terhadap pengembangan produk memperoleh kategori baik, hasil kemampuan menulis siswa memperoleh kategori sangat baik.