Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis (1) pengaruh ROA terhadap harga saham, (2) pengaruh ROE terhadap harga saham, (3) pengaruh EPS terhadap harga saham baik secara parsial maupun secara simultan. Objek penelitian ini adalah perusahaan otomotif yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2014-2019. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik sampl…