Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi tercapainya Produksi mesin cuci dengan target yang telah ditentukan PT. Toshiba CPI. Pada tahun 2014 total planing produksi Mesin Cuci di PT. Toshiba CPI sebanyak 226,180 (98,8%) akan tetapi actual produksi hanya mencapai 223,420 saja atau 1,2% tidak terpenuhi. Oleh karena itu perlu diketahui faktor-faktor apa saja yang m…