Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis: 1) Pelaksanaan work life balance pada pegawai Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Ciamis 2) Kepuasan kerja 3) Pengaruh work life balance terhadap kepuasan kerja pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Ciamis