Pepaya jepang atau chaya (Cnidoscolus aconitifolius(Mill.)I.M.Johnst) adalah tumbuhan semak parenial asli Meksiko.Pepaya jepang mengandung senyawa kimia lain yang bermanfaat bagi manusia seperti flavonoid, tannin, saponin, sianid, alkaloid, fenol, dan steroid.Propionibacterium acnesmerupakan bakteri gram positif berbentuk batang dan merupakan flora normal kulit yang ikut berperan dalam pembentu…