Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh persepsi wajib pajak orang pribadi terhadap tindakan penggelapan pajak (tax evasion) di KPP Pratama Ciamis. Penentuan sampel ini menggunakan metode Simpel Random Sampling. Responden penelitian ini berjumlah 100 Wajib Pajak Orang Pribadi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Se…
Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa: (1) Sistem e-filling berpengaruh positif terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Kabupaten Ciamis. Artinya bahwa semakin baik sistem e-filling maka tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Kabupaten Ciamis semakin tinggi. (2) Pemahaman perpajakan berpengaruh positif terha…
Hasil penelitian dan pengelolahan data menunjukan bahwa 1) Keadilan Pajak berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak badan pada KP2KP Kota Banjar; 2) Sanksi Pajak berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak badan pada KP2KP Kota Banjar; 3) Keadilan Pajak dan Sanksi Pajak berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak badan pada KP2KP Kota Banjar. Diharapkan KP2KP Kota Banjar …
Hasil penelitian dan pengolahan data menunjukan bahwa: 1) Kesadaran wajib pajak berpengaruh positif signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor roda empat; 2) Kualitas pelayanan pajak berpengaruh positif signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor roda empat; 3) Kesadaran wajib pajak dan kualitas pelayanan pajak secara simultan berpengaruh positif signifikan te…